Selasa, 08 Januari 2013

Cara ngembaliin twitter yang Di tangguhkan

Mau nanya dulu nih, ada yang akun twitternya kena suspended?? Sudah kembali lagi atau belum?? Kalau sudah ya Alhamdulillah :P
Kalau yang belum saya tahu caranya nih,, simak baik-baik ya..
Mengembalikan Akun Twitter yang di Suspended sangat mudah..
Akun saya sempat beberapa kali kena suspend, bahkan sangat sering. Tapi alhamdulillah tetap saja kembali ke tangan saya :D
Caranya sangat mudah, kita cukup minta maaf karena melanggar TOS/aturan main twitter.
Ketika anda terkena suspended langsung saja berkunjung ketempat ini:
Cekidott –> https://support.twitter.com/forms/general?%3Cbr
Isi form2 yang ada.
contoh::
Regarding: Suspended Account
Subject: Account Suspended
Description of problem: Dear twitter, My account is suspended. I apologize if I am wrong in using twitter. but I don’t understand where is my fault that my account is suspended. I beg you to help me so that my account can be used again. thanks you very much.
Full name:Kalfin Aguz Setiawan
username: @kalfinsetiawan
Email address: kalfinsetiawan@yahoo.com [bisa Yahoo, ymail, gmail, dsb]
Phone number(optional): +6285955xxxx [sebaiknya tidak di cantumkan secara gamblang untk keamanan kita] lalu submit setelah itu cek email anda.
Disana ada balasan apa saja kesalahan2 kita. Lalu kita diminta mereply untuk ngakui dan berhenti dari kesalahan tersebut.
Dulu saya mereply: “I apologize and I promise not to repeat the bad behavior..
Thanks a lot”
Setelah itu tunggu beberapa saat, akun anda tidak pulih secara instant. Ada yang butuh waktu sekitar 6 jam [bisa kurang], 1 hari, 3 hari, 1 minggu, tergantung seberapa parah kesalahan kita.
Jadi harap bersabar menunggu akun anda kembali pulih ^_^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar